Alamat Sekretariat: Kompleks UKM Unpad, Jatinangor
Website: https://wartakema.com
Media Sosial: Instagram: @wartakema ; X: @lpmwartakema ; LinkedIn: Warta Kema
Warta Kema adalah salah satu Lembaga Pers Mahasiswa (LPM) di Universitas Padjadjaran yang berdiri sejak tahun 2015. Sejak tahun 2024, Warta Kema telah resmi menjadi salah satu Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Unpad yang bergerak di bidang media pers dan jurnalistik. Tupoksi Warta Kema adalah untuk meliput seputar isu kampus, seputar jatinangor, dan mahasiswa.
Prestasi lima tahun terakhir:
2023 :
- Peserta Terpilih Pelatihan Jurnalisme Lingkungan Berperspektif Gender untuk Pers Mahasiswa 2023 oleh Media Konde.co
- Peserta Terpilih Pelatihan Liputan Investigasi Dasar dan Berita Mendalam 2023 oleh Media BandungBergerak.id x LBH Bandung
- Peserta Terpilih Pelatihan Keamanan Jurnalis 2023 oleh Tifa Foundation
- Peserta Terpilih Pelatihan Jurnalis Muda 2023 oleh Rutgers Indonesia
- Top 10 Lomba Menulis Artikel Pekan Kebudayaan Nasional, Good News From Indonesia (2023)
- Juara 1 Lomba Cerpen Nasional, Inspirasi Pena (2023)
- Juara 3 Lomba Cipta & Baca Puisi, Big Force! Festival (2023)
- Pelatihan Jurnalistik Data Non-Degree, Aliansi Jurnalis Independen (AJI) (2023)
- Pelatihan Yang Muda, Yang Mewartakan oleh Project Multatuli 2022
2024 :
- Penerima Gold Medal dalam Anugerah Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset, dan Teknologi Bidang Pers Mahasiswa sebagai Pemimpin Redaksi Warta Kema (2024)
